Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas ditunjuk menjadi salah satu perwakilan setelah Jakarta dan Makassar untuk mengikuti sesi pengembangan smart city.
Pemerintahan
Gerakkan Ekonomi Banyuwangi, Budidaya Ikan Dikonsep Pariwisata
Dalam menghidupkan kembali budidaya ikan air tawar yang dipadukan dengan konsep pariwisata nantinya tidak hanya menghidupkan ekonomi bagi para pembudidaya ikan
Server Induk Trouble, Pelayanan Dispendukcapil Ponorogo Lumpuh
Server induk trouble mulai dari Senin (21/5/2018), dan kerusakan tersebut diprediksi baru bisa diatasi sampai Rabu (23/5/2018) esok.
Banyuwangi Mulai Luncurkan Bantuan Pangan Non Tunai
Banyuwangi sendiri adalah satu dari empat kota di Jawa Timur yang menjadi percontohan penyaluran BPNT di tahun 2018 ini.
Ketika Gubernur Jatim Bicara Era Digital dan Generasi Milineal
Gubernur Jatim meminta kepada anak-anak muda atau generasi milineal untuk selalu menjadi generasi yang produktif.
Pakde Karwo: Persatuan dan Kesatuan Terbukti Menyatukan Nusantara
Bila Pancasila terus dipegang teguh sebagai ideologi dan pandangan hidup, maka kasus-kasus seperti terorisme tidak akan terjadi.
Gubernur: Polri dan TNI Jamin Keamanan di Jawa Timur
Keamanan semakin membaik, disertai dengan perekonomian ikut berjalan baik. Hal itu juga tak lepas dari jaminan keamanan dari Polri dan TNI di Jatim.
Kemensos Cairkan Santunan untuk Korban Bom Surabaya dan Sidoarjo
Santunan untuk korban bom itu sebanyak Rp 345 juta.