Kabut tipis hiasi sejumlah wilayah saat malam dan dini hari nanti.
Peristiwa
5 Pusaka Ponorogo Dikirab saat Grebeg Suro, Ini Maknanya
Kedua adalah Tombak Tunggul Nogo.
Korban Tanah Longsor di Blitar Akhirnya Ditemukan
Korban ditemukan di sekitar akses masuk alat berat. Awalnya tim SAR gabungan dibagi menjadi dua untuk proses pencarian. Korban ditemukan oleh tim Alkon yang melakukan proses penyisiran.
Pikap Jatuh ke Jurang di Gunung Gumitir Jember saat Cuaca Berkabut dan Hujan
Bagaimana nasib sopir?
Bupati Mojokerto Ajak Kelola Sampah Dimulai dari Rumah Tangga, Ini Alasannya
"Di tahun 2021 kita telah membuka lahan untuk penampungan akhir di Karangdieng, dan di tahun 2023, kita anggarkan lagi 1,7M untuk perluasan lahan, ini harus jadi 'concern' kita semuanya," tegas Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati.
Kirap Judang dan Gunungan Meriahkan Perayaan Kadisah di Krejengan Probolinggo
Kirab Judang digelar dalam perayaan Selamatan Desa atau Kadisah di Krejengan Probolinggo.
23 Nelayan Ikut Lomba Balap Perahu Kunting di Pantai Cengkrong Trenggalek
Sesuai standar keselamatan, setiap peserta diwajibkan menggunakan jaket pelampung.
Pencarian Korban Tanah Longsor di Blitar Diperpanjang
"Hasil koordinasi dengan BPBD Kabupaten Blitar dan SAR gabungan lainnya, disepakati bahwa operasi SAR akan diperpanjang selama 2 hari," ujar Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (SAR) Surabaya Muhammad Hariyadi.