"Kita menangnya cukup susah tapi anak-anak bisa menjaga konsistensi,," tutur Ayub.
bola voli
Berita dan Informasi bola voli Terkini - jatimnow.com

Surabaya Samator Lolos Final Four Proliga 2025 usai Kalahkan Garuda Jaya
Set keempat Garuda Jaya sempat menyamakan skor menjadi 2-2 ketika set keempat ditutup 26-24.

Gresik Petrokimia Buka Peluang Lolos Final Four Proliga 2025
Gresik Petrokimia baru mengumpulkan 11 poin dan berada di peringkat 5 klasemen sementara.

2 Tim asal Jatim Kalah di Final Kejurnas Voli U-16
Raka Dwi Prasetyo dari Patriot Purworejo menjadi most valuable player Kejurnas Voli U-16. Raka juga best outside hitter.

2 Tim asal Jatim Tampil di Final Kejurnas Voli U-16
Dynamic dari Kota Blitar dan Petrokimia Volleyball Academy dari Gresik akan menantang tim dari Jateng dan Jabar.

Gresik Petrokimia Takluk 3-1 dari Bandung BJB Tandamata di Putaran 1 Seri 4 Proliga 2025
Pelatih Gresik Petrokimia Ayub Hidayat sangat kecewa.

Tampil di Surabaya, Livin Mandiri Menang 3-0 dari Yogya Falcons
Wilda Siti Nurfadilah dkk. mengemas empat kemenangan dan dua kekalahan serta menempati urutan ketiga klasemen sementara dengan nilai 11.

Proliga 2025: Jakarta Livin Mandiri Targetkan 2 Kemenangan di Surabaya
"Tidak ada kata lain selain harus memenangkan dua pertandingan di Surabaya," kata Manajer Jakarta Livin Mandiri, Adnan Husein.