Kejuaraan Bulutangkis Piala Gubernur resmi dimulai di GOR Sudirman, Surabaya. Even dijadwalkan berlangsung 28 Mei hingga 4 Juni 2022.
bulu tangkis

Dukung Kejuaraan Bulutangkis, Khofifah: Piala Gubernur Bukan Sekadar Kompetisi
Kejuaraan Bulutangkis Piala Gubernur 2022 akan digeber pada 28 Mei hingga 4 Juni mendatang. Even tersebut mendapat dukungan penuh dari Gubernur Jawa Timur.

Taklukkan China 3-0, Tim Bulu Tangkis Indonesia Bawa Pulang Piala Thomas
Indonesia juara setelah menaklukkan China 3-0 pada final di Ceres Arena. Ini merupakan gelar ke-14 Indonesia sepanjang partisipasi di Piala Thomas.

Indonesia Bertemu Malaysia di Perempat Final Piala Sudirman
Pertandingan babak perempat final akan digelar pada Jumat (1/10/2021). Indonesia bertemu Malaysia pada laga sore pukul 16.00 waktu setempat atau 20.00 WIB.

Ibunda Khalimatus Sadiyah Bangga Putrinya Harumkan Mojokerto di Paralimpiade
Pasangan Leani Ratri Oktila di cabang olahraga bulu tangkis ganda putri ini, menang dua gim langsung dengan perolehan 21-18 dan 21-12.

Ganda Putri Bulu Tangkis Indonesia Raih Medali Emas Paralimpiade Tokyo 2020
Indonesia raih medali emas pertama pada ajang Paralimpiade 2020 dari cabang bulu tangkis yang dipersembahkan oleh ganda putri Leani Ratri Oktila dan Sadiyah.
.jpeg)
Guru Surabaya Wasit Olimpiade Tokyo, Harap Arek Suroboyo Jadi Bonek Sejati
Prestasi membanggakan Qomarul Lailah atau yang akrab disapa Lia, menjadi sorotan usai menjadi wasit badminton di Olimpiade 2020 di Tokyo.

Anwar Sadad: Kemenangan Greysia/Apriyani Spirit Bangsa Lawan Pandemi Covid-19
"Kemenangan Greysia Polii/Apriyani Rahayu adalah spirit, membawa Bangsa Indonesia tumbuh menjadi bangsa yang besar," kata Ketua Gerindra Jatim, Anwar Sadad.