Meski hubungan memanas dengan Wali Kota Tri Rismaharini, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa tetap mengucapkan selamat Hari Jadi Kota Surabaya ke-727.
DPRD Surabaya
HUT Surabaya Ke-727, PDIP: Semangat Perjuangan Hadapi Covid-19
DPC PDI Perjuangan Kota Surabaya mendorong perjuangan Kota Pahlawan di usia ke-727 bisa dibumikan dalam kerja gotong royong untuk hadapi pandemi Covid-19.
New Normal, Dewan: Jalan Alternatif Hidupkan Perekonomian di Surabaya
DPRD mendukung new normal diterapkan di Surabaya guna menghidupkan kembali perekonomian.
Bacakan LKPJ 2019, Wali Kota Risma: Pendapatan Daerah Rp 8,76 Triliun
Tahun 2019 anggaran pendapatan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya ditetapkan Rp 8,73 Triliun dengan realisasi pendapatan daerah Rp 8,76 Triliun.
Dituding Mbalelo soal Pansus Covid-19, Ini Respon Herlina
Ketua Fraksi Demokrat-NasDem DPRD Kota Surabaya Herlina Harsono Njoto menjawab tudingan Sekretaris Fraksi Demokrat-NasDem Imam Syafi'i.
Pro Pansus Covid-19 Tuding Rapat Banmus DPRD Surabaya Langgar Tatib
Rapat badan musyawarah (Banmus) DPRD Surabaya yang membahas usulan pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Penanganan Covid-19 masih menimbulkan gejolak.
PDIP Nilai Wali Kota Risma Sudah Kerja Keras Atasi Covid-19
PDIP berpendapat fungsi pengawasan dewan terkait penanganan Covid-19, lebih tepat dijalankan melalui kinerja komisi sesuai Tata Tertib DPRD Kota Surabaya.
Kalah Voting, Pro Pansus Covid-19 Tuding Herlina Mbalelo
Ketua Fraksi Demokrat-NasDem Herlina Harsono Njoto menyebut, dirinya menolak Pansus Covid-19 karena ia menilai Pemkot Surabaya masih mau berubah lebih baik.