"Solidaritas kita kepada saudara muslim kita di Palestina, bukan hanya berkata dengan agama, tetapi jauh dari itu tema pada saat ini adalah kemanusiaan," tutur Gus Muhdlor.
Gus Muhdlor
Sosok Pendiri Wahana, Bandar Grissee, Pemkab Salurkan Bantuan Rp1 Miliar
Berita tentang Ugik Endarto, S.Pd., guru IPS di SMP swasta Kota Pasuruan, yang Wahana Baca Perpustakaan Jalanan Pasuruan, menarik simpati banyak pembaca.
329 Pedagang Sayur Resmi Tempati Pasar Porong Sidoarjo, Gus Muhdlor Sampaikan Pesan Begini
Gus Muhdlor memastikan, adanya pembangunan ini, antara penjual, pembeli, tengkulak, agen besar menjadi nyaman kerena tentunya ini mendorong perputaran ekonomi yang sangat cepat.
Sidoarjo Juara I Pelita Ceria, Gus Muhdlor: Kalau Ada yang Cemberut Melayani, Laporkan Saya!
"Kami terus berkomitmen meningkatkan pelayanan terbaik terutama di bidang pelayanan kesehatan," ujar Bupati Sidoarjo.
Bimtek Insan Pers di Solo, Bupati Sidoarjo Tegaskan Pentahelix Tak Lepas dari Media
Gus Muhdlor menyampaikan mengenai pentahelix sebagai unsur kekuatan yang tidak dapat dilepaskan dari media, media jadi corong dalam memberikan informasi dengan benar untuk menjaga sinergitas.
900 Guru Ikuti Porgu PGRI Sidoarjo, Gus Muhdlor Minta Ini Jadi Spirit Bersama untuk Maju
"Juara nomer sekian tidaklah penting, yang penting silaturahmi jalan, guyub rukun semua," pesan Gus Muhdlor.
Peringati HSN, ASN se-Sidoarjo Kenakan Pakaian ala Santri
Seperti layaknya berangkat mengaji, ASN laki-laki mengenakan baju koko warna putih plus peci hitam serta bersarung. Sedangkan ASN perempuan mengenakan baju muslimah berwarna putih.
2000 Warung Rakyat Direalisasi Bertahap, Pemkab Sidoarjo Renovasi 410 Titik Tahun Ini
"Melalui program ini, Pemkab Sidoarjo mendorong kualitas warung pedagang mikro, mulai dari pemasangan keramik sampai pengecatan dengan biaya renovasi tidak lebih dari Rp6 juta per warung," ucap Gus Muhdlor.