Pasien pria berumur 56 tahun itu ikut tabligh akbar di Brunei Darussalam dan Malaysia serta kembali ke Indonesia 22 April 2020.
Kabupaten Pasuruan
Pasien Positif Corona asal Jakarta di Pasuruan Menghilang
Pasien itu memaksa pulang dari rumah sakit saat hasil tes swabnya belum keluar. Saat hasil tes swabnya positif, pasien tersebut belum terlacak keberadaannya.
Sekda: 3 Warga Kabupaten Pasuruan Positif Corona dari Klaster Sukolilo
"(Mereka) peserta bimtek Tim Pembimbing Ibadah Haji (TPHI) Kemenag Sukolilo, Surabaya," kata Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pasuruan, Agus Sutiaji.
5 Pasien Positif Corona, Kabupaten dan Kota Pasuruan Jadi Zona Merah
Lima pasien positif Corona itu tiga di antaranya masuk Kabupaten Pasuruan, dua lainnya di Kota Pasuruan.
Apresiasi Tenaga Medis Covid-19, Forkopimda Pasuruan Berikan APD
Forkompimda Kabupaten Pasuruan memberikan bantuan alat pelindung diri (APD) kepada para dokter, perawat dan semua tenaga medis Virus Corona (Covid-19).
Kabupaten Pasuruan Juga Terapkan Physical Distancing, Ini Lokasinya
Kapolres Pasuruan AKBP Rofiq Ripto Himawan menjelaskan, physical distancing dilaksanakan Sabtu dan Minggu (28-29/3/2020) dimulai pukul 19.00-24.00 Wib.
Wabah Virus Corona di Kabupaten Pasuruan: Dua PDP, Tiga ODP
Dua PDP sudah diisolasi di RSUD Bangil, sedangkan tiga ODP melakukan isolasi mandiri di rumah masing-masing.
Corona Mewabah, Tempat Nongkrong di Kota Pasuruan Masih Dipadati Warga
Kesadaran masyarakat Kota Pasuruan untuk pembatasan sosial (social distancing) atas penyebaran wabah Virus Corona (Covid-19) masih rendah.