Plt Bupati Sidoarjo Cak Nur telah tiada akibat terpapar Covid-19. Namun, proses pemakamannya menjadi sorotan. Diduga telah terjadi pelanggaran protokol.
Kabupaten Sidoarjo
Dua Warga Binaan Lapas Kelas I Surabaya Konfirm Covid-19
Dua warga binaan pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas I Surabaya yang berada di Porong, Kabupaten Sidoarjo terkonfirmasi Covid-19.
Menuai Protes, Musda Partai Golkar Sidoarjo Diusulkan 19 Agustus
Pengurus harian Partai Golkar (PG) Kabupaten Sidoarjo protes terkait musyawarah daerah (musda) yang diumumkan Ketua Warih Andono pada 19 Agustus 2020.
Jelang Musda Golkar, Pengurus Harian Sidoarjo Protes
Pengurus harian Partai Golkar Sidoarjo protes terkait pernyataan Ketua Warih Andono yang mengumumkan adanya rencana pelaksanaan musda.
Prajurit TNI AL Berbagi Sembako pada Masyarakat Pesisir di Sidoarjo
Paguyuban 102 Nusantara terdiri dari para Alumni Bintara PK TNI AL Tahun 2003 membagikan sembako kepada masyarakat nelayan dan warga sekitar TPI Sedati.
Plt Bupati Sidoarjo: Kita Ubah Temperamen dengan Wajah Senyum
Memasuki masa transisi ke new normal, Plt Bupati Sidoarjo Nur Ahmad Syaifuddin mengajak untuk merubah dari sikap temperamen menjadi wajah yang senyum.
Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Sumardji Maju Calon Bupati?
Kombes Pol Sumardji disebut-sebut figur calon bupati alternatif dalam Pilkada Sidoarjo 2020.
Rp 10,113 Miliar BLT Dana Desa Disalurkan untuk 16.751 KK di Sidoarjo
Total penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) ada 16.751 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan nilai sebesar Rp 10,113 Miliar.