"Untuk tenaga kerja kurang lebih 100 orang yang siap dan memiliki skill atau keahlian tukang," ungkap Lurah Temas, Adi Santoso.
Pasar Induk

Rock Melon asal Blitar Jadi Favorit Pelanggan PIOS
"Meski ada banyak jenis melon di lapak saya, tapi rock melon paling banyak diburu pelanggan," kata Imam, salah satu padagang di PIOS.

Dapat Harga yang Bagus, Petani Gresik Ingin Pasok Hasil Panen Semangka ke PIOS
Petani semangka di Kabupaten Gresik berharap hasil panennya dapat masuk ke Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS).

Jadi Favorit Warung Penyetan, Mentimun Lalap di PIOS Penuhi Pasar Tradisional
Selain memenuhi pelanggan dari berbagai pasar tradisional di Surabaya dan sekitarnya, mentimun lalapan yang dijual di PIOS jadi favorit warung penyetan.

Rasanya Tak Kalah Manis dengan Blitar, Buah Nanas dari Kediri Tersedia di PIOS
"Nanas hijau lumut ini rasanya tidak kalah manis dengan nanas masak pohon asal Blitar," kata salah satu pedagang di PIOS, Mujiono.

Istimewa! Semangka-semangka Jumbo Penuhi PIOS
Semangka merah berukuran jumbo saat ini tersedia di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS). Rata-rata semangka tersebut memiliki berat 7 kilogram.

Buah Melon dari Berbagai Daerah di Jatim Penuhi Lapak Pedagang PIOS
Melimpahnya buah melon tersebut terlihat di beberapa blok PIOS. Pasokan melon berasal dari petani di Madura, Nganjuk, Jombang dan Blitar.

Harga Tomat Segar di PIOS Mulai Turun
Harga buah tomat segar di Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) yang sebelumnya sempat menembus harga Rp 15 ribu per kilogram kini berangsur turun.