"Komitmen saya maju sebagai Calon Bupati Gresik didasarkan keinginan untuk membenahi Gresik agar lebih baik," kata Ketua DPRD Gresik, Fandi Ahmad Yani.
PDI Perjuangan
Berpeluang Dapat Rekomendasi PDIP, Pengamat: Kader Harus Siap
Potensi yang dimiliki Ketua PDIP Surabaya Adi Sutarwijono membuat namanya berpeluang diusung sebagai cawali atau cawawali Surabaya.
Menghitung Peluang PDIP, Mengusung Machfud Arifin atau Calon Sendiri
Ketua PDIP Surabaya Adi Sutarwijono atau Awi disebut juga mempunyai peluang sebagai calon wakil wali kota karena dinilai sudah menunjukkan kemampuannya.
Jamhadi Sarankan Saleh, Bambang DH dan Whisnu Duduk Bareng
Jamhadi akhirnya memberikan jawaban soal polemik dana penjualan lahan di Pandegiling yang sedianya untuk kantor DPC PDIP Surabaya.
Bambang DH Bantah Terima Uang Penjualan Lahan Calon Kantor PDIP
Mantan Wali Kota Surabaya Bambang DH menyangkal menerima aliran uang dari hasil penjualan lahan yang sedianya untuk kantor partainya.
Disebut Terima Dana Pembangunan Kantor, Politisi PDIP Ini Diam
Adi Sutarwijono disebut menerima aliran dana sebesar Rp 1,5 miliar dari penjualan lahan yang direncanakan untuk kantor PDIP Surabaya.
Klarifikasi Keluarga Whisnu Sakti Dimentahkan
Soal misteri dana pembangunan kantor DPC PDIP Kota Surabaya masih terus bergulir.
Diserang Soal Dana Pembangunan Kantor, Keluarga Whisnu Bicara
"Harusnya saya yang dituduh sebagai ahli warisnya Pak Tjip, bukan Whisnu," kata Jagad Hariseno, kakak kandung Whisnu Sakti Buana.