"Vaksinasi ini adalah ikhtiar, kita berharap pelaksanaan ibadah haji tahun ini bisa lancar dan aman," ujar Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani.
Pemkab Banyuwangi

Ketua DPR Apresiasi Inovasi Pelayanan Publik di Banyuwangi
Ketua DPR RI mengapresiasi terobosan Pemkab Banyuwangi yang memaksimalkan pemanfaatan teknologi untuk melayani publik melalui program Smart Kampung.

Konsep Hybrid dalam Banyuwangi Festival 2021 Dipuji Sandiaga Uno
Kalender pariwisata (calendar of event) Banyuwangi Festival 2021 resmi diluncurkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno.

Banyuwangi Bikin Kalender Wisata Berkonsep Hybrid Pertama di Indonesia
102 event dalam Banyuwangi Festival 2021 itu dibuka secara resmi oleh Menparekraf Sandiaga Uno.

Besok, Kalender Wisata Banyuwangi Festival Diluncurkan
Menyiasati kondisi pandemi yang masih berlangsung, Pemkab Banyuwangi menawarkan konsep hybrid dalam pelaksanaan event ini.

Banyuwangi Serahkan Hibah Tanah ke Akademi Penerbangan Indonesia
Pemkab menyerahkan hibah tanah seluas 24.000 meter perseg iuntuk pengembangan kampus Akademi Penerbang Indonesia (API) Banyuwangi.

Jelang Purna Tugas, Bupati Anas Minta Maaf dan Berterima Kasih ke Kiai
Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas mengucapkan terima kasih atas segala doa dan dukungan dari para kiai selama dua periode kepemimpinannya.

Sempat Terganggu Abu Gunung Raung, Bandara Banyuwangi Kembali Dibuka
Bandara Banyuwangi dibuka setelah adanya Notam yang merekomendasikan bandara dapat dipakai kembali setelah sempat ditutup sementara karena abu Gunung Raung.