Pak Yes menyampaikan bahwa apapun hasil rekapitulasi KPU adalah kemenangan bersama.
Pilkada Lamongan 2024

Hasil Sementara Pilkada Lamongan: Yes - Dirham Menang, Dominasi 22 Kecamatan
Deklarasi kemenangan digelar di depan posko utama Yes - Dirham di Jl. A. Yani.

Pak Yes Nyoblos Bareng Keluarga di TPS 004 Banjarmendalan Lamongan
Pak Yes juga diagendakan mematau perhitungan cepat yang dilakukan oleh tim pemenangan.

KPU Lamongan Gelar Simulasi Coblosan, Siapkan Kebutuhan Disabilitas
Mahrus menekankan bahwa simulasi ini dilakukan selain sebagai persiapan juga memudahkan layanan khusus bagi para kaum disabilitas dan manusia usia lanjut (manula)

Logistik Pilkada Capai 98 Persen, KPU Lamongan Siapkan Proses Pendistribusian
"Untuk surat suara rusak sudah diganti dan sekarang lengkap, tinggal menunggu logistik salinan DPT," ungkap Yasir.

Fenomena Strong Voter di Pilkada Lamongan, Loyalis Petahana 81,3 Persen
"Kedua Paslon harus memiliki strategi yang jitu, bersamaan dengan tetap melakukan maintenance atau pemeliharaan pada strong voternya," kata Denny.

Debat Pilkada Lamongan: Yes - Dirham Curi Perhatian Netizen, Paslon 1 Grogi
Nitizen lain malah mengungkapkan kekecewaanya karena Paslon 1 terlihat pasif dan kurang memberi gagasan atas jalanya debat.

Pelaku UMKM dan Koperasi di Lamongan Deklarasi Dukungan Yes - Dirham
"Kedekatan batin dengan Yes - Dirham, insya Allah gerakan koperasi ini akan mencoblos nomor 2 pada 27 November nanti," ungkap Siswo.