Mohammad Trijanto menantang pihak Polres Blitar untuk mengungkap dalang dibalik pembuatan surat palsu KPK terhadap Bupati, Wakil Bupati dan Ketua DPRD.
Polres Blitar Kota

Polisi Sita 26 Ribu Pil Koplo dari Dua Pemuda di Blitar
Puluhan ribu obat keras berbahaya (Okerbaya) tersebut oleh kedua tersangka disimpan dalam 26 klip plastik dan 27 kantong.

Pengunggah Surat Panggilan KPK Palsu Resmi Ditahan
Pengunggah surat panggilan KPK palsu kepada sejumlah pejabat di Pemkab Blitar resmi ditahan oleh Satreskrim Polres Blitar.

Wajib Tahu! Ini Jalan yang Ditutup Pada Malam Tahun Baru di Blitar
Polisi juga telah berkoordinasi dengan Pemkot Blitar untuk mengamankan jalannya pesta perayaan pergantian tahun.

Polisi di Blitar Berbagi Tips Hindari Penipuan Online
"Jadi sebaiknya jika menerima pesan tersebut, masyarakat lebih baik mengkroscek terlebih dahulu, atau laporkan ke kami (polisi)," kata AKBP Adewira Siregar.

Jenderal Polisi Gadungan Ditangkap Usai Tipu Warga Blitar
"Pelaku mengirim pesan Whatsapp (WA) ke korban. Profil WA pelaku menggunakan foto Jenderal Polisi yang dikenal korban," kata AKBP Adewira Siregar.

Relokasi Pedagang Mastrip Ditolak Warga
Warga yang sebelumnya memasang banner penolakan, bahkan menghentikan upaya pemasangan lapak oleh pedagang Jalan Mastrip.

Aplikasi Google Map Antar Pemuda Asal Blitar ini Menuju Penjara
Setelah dipastikan hpnya berada dirumah pelaku, petugas kemudian melakukan penggledahan. Petugas menemukan Hp korban.