Kepala BNPT, Komjen Pol Boy Rafli Amar memimpin delegasi Indonesia dalam pertemuan daring 16th APEC Counter Terrorism Working Group (CTWG) Meeting.
radikalisme
Kepala BNPT Sebut Ada 10 Kasus ASN Berpotensi Terpapar Radikalisme
"Dalam catatan yang pernah kita tangani kemarin, itu kurang lebih sekitar ada 10 kasus," kata Kepala BNPT, Komjen Pol Boy Rafli Amar.
Cegah Radikalisme dan Terorisme Melalui Pendidikan Sejak Dini
Hal itu diulas dalam diskusi yang digelar BNPT dan FKPT Jawa Timur melibatkan 80 kepala sekolah, Guru PAI SD/MI, SMP/MTs serta Guru Agama Kristen dan Hindu.
Peran Dai Milenial dalam Menjaga Pancasila, Meminimalisasi Radikalisme
Dialog daring melalui zoom meeting itu digelar oleh Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) bekerjasama dengan BNPT dan Pemprov Jatim.
Masyarakat Diminta Waspadai Aksi Radikalisme di Tengah Wabah Corona
Mantan napi teroris Ken Setiawan berkeyakinan bahwa para pelaku radikalisme tetap melakukan aksi dan aktivitasnya di tengah pandemi Covid-19.
Remaja Masjid di Trenggalek Diberi Pembekalan Tangkal Paham Radikal
Pembekalan bertajuk 'Pekan Emas' itu diselenggarakan di Balai Latihan Kerja Trenggalek mulai 25 hingga 30 November 2019.
BNPT Sebut Ada Jurnalis Terjangkit Paham Radikal
"Emang tidak ada jurnalis (terpapar radikalisme)? Mau saya buka siapa yang suka besuk-besuk di tempat itu?" kata Kepala BNPT, Komjen Pol Suhardi Alius.
Menristekdikti Akui Kampus Belum Bersih dari Paham Radikal
"Ini contoh dosen perakit bom. Enggak boleh itu. Makanya saya suruh pemeriksaan lebih lanjut oleh polisi," kata Menristekdikti, Mohamad Nasir di Unesa.