Pixel Code jatimnow.com

Gempa Susulan Berkekuatan 6,2 SR Guncang NTB

  Reporter : Erwin Yohanes
Ilustrasi gempa/dok.jatimnow.com
Ilustrasi gempa/dok.jatimnow.com

jatimnow.com - Gempa bumi susulan berkekuatan 6,2 pada skala richter kembali mengguncang Pulau Lombok, Nusa Tenggara Nusa Tenggara Barat, Kamis (9/8) pukul 13.25 WITA.

Analisa Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa bumi susulan tersebut terjadi pada koordinat 8.36 lintang selatan, 116.22 bujur timur.

Tepatnya 6 kilometer barat laut Kabupaten Lombok Utara - NTB, dengan kedalaman 12 kilometer.

Gempa susulan tersebut membuat suasana panik di Rumah Sakit Lapangan Tanjung, sekaligus Posko Induk Bencana Gempa Kabupaten Lombok Utara.

Baca juga:
Universitas Muhammadiyah Malang Luncurkan Pusdiklat Kebencanaan bidang Kesehatan

Tembok Koramil Tanjung yang dijadikan dapur umum roboh sepanjang tiga meter.

Sumber: Antara

Baca juga:
Ini Penjelasan BMKG soal Gempa di Perairan Tuban

Editor: Erwin Yohanes

 

Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya
Olah Raga

Persebaya Tekuk Persija, Ini Rahasianya

Pelatih Persebaya Paul Munster mengakui, ini memang bukan pertandingan yang mudah. Tetapi ada kunci yang membuat Persebaya berhasil meraih kemenangan.