jatimnow.com - Peristiwa sadis pembunuhan pelajar di Lamongan menjadi berita pilihan pembaca pada Kamis (16/1/2025) kemarin.
Selain dua berita tersebut, pilihan pembaca lainnya terkait informasi layanan masyarakat di Sidoarjo jika mengetahui adan penerangan jalan umum (PJU) yang mati.
Redaksi merangkum ketiga berita pilihan pembaca tersebut.
Kasus Penemuan Mayat di Warung Lamongan Terungkap, Dibunuh Teman Sekolahnya
Satreskrim Polres Lamongan, mengungkap kasus penemuan mayat dalam warung kopi di Perumahan Made Great, Desa Made, Kecamatan/Kabupaten Lamongan.
Baca juga:
Cerita Pegawai Non-ASN Jember, Tabrakan Kereta di Kediri
Cinta Ditolak jadi Motif Pembunuhan Sadis Pelajar di Warung Lamongan
Polisi menyebut motif pembunuhan mayat membusuk di warkop Perumahan Made Geat Lamongan adalah percintaan remaja. Bermula dari pelaku yang merasa sakit hati karena cintanya ditolak oleh korban, pelaku AI (16) nekat mengakhiri hidup VPR yang merupakan teman sekolahnya sendiri.
PJU Mati, Warga Sidoarjo Hubungi Nomor Ini
Baca juga:
Maling Dihajar, Minyakita Tak Sesuai Takaran, Mendung Seharian
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sidoarjo melalui Dinas Perhubungan (Dishub) membuka layanan pengaduan lampu penerang jalan umum (PJU) yang rusak.
URL : https://jatimnow.com/baca-74749-dibunuh-teman-sekolah-di-warung-pju-mati