jatimnow.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda memprakirakan cuaca berawan akan kembali menyelimuti Kota Surabaya pada Kamis (30/1/2025).
Cuaca berawan akan melingkupi seluruh Kota Surabaya secara merata pada hari ini. Sebagian wilayah dengan intensitas awan tebal memungkinkan terjadinya hujan ringan.
Jangan lupa, tetap selalu sedai payung dan jas hujan apabila beraktivitas di luar ruangan.
Baca juga:
Prakiraan Cuaca Surabaya Jumat 18 April: Pagi Hujan Petir
Sementara suhu udara maksimal makin adem pada angka 28 derajat celcius, dan di malam hari suhu stabil pada 24 derajat celcius.
Baca juga:
Prakiraan Cuaca Surabaya Kamis 17 April: Hujan Pagi dan Sore
Sedangkan kelembapan udara meningkat pada angka 77-93 persen, dan angin berhembus kencang pada 12,8 km/jam.