Menlu Retno Marsudi terkesan Banyuwangi mampu menjaga dan mengembangkan budaya lokalnya saat menggelar Inchan 2019.
Pariwisata Banyuwangi
Berita Informasi Pariwisata Banyuwangi hari ini
Indonesia Channel 2019 di Banyuwangi, Tampilkan Budaya Nusantara
Pagelaran Inchan 2019 yang digelar di Taman Blambangan, Banyuwangi berlangsung meriah, menampilkan ragam Budaya Nasional dalam satu panggung.
Menlu Retno Marsudi akan Buka Indonesia Channel 2019 di Banyuwangi
Pagelaran Seni Indonesia Channel (Inchan) 2019 di Banyuwangi dijadwalkan akan dibuka oleh Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi.
Penulis Nasional ini Membagi Tips Berkarya ke Milenial Banyuwangi
Acara khusus bagi kalangan milenial ini untuk mendorong pemuda di Banyuwangi produktif dalam menulis.
Hangatnya Jazz Pantai Banyuwangi, Bikin Glenn Fredly Terpesona
"Saya suka sekali dengan tempat ini. Di Jakarta saya tidak menemukan," kata Glenn Fredly dalam Beach Jazz Festival di Banyuwangi.
Tradisi Tumpeng Sewu di Banyuwangi, Bupati Anas: Lestarinya Budaya
"Festival di Banyuwangi bukan hanya untuk wisatawan, tetapi juga untuk menopang pelestarian budaya," kata Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas.
Sajikan 'The Kingdom of Blambangan', BEC Berlangsung Meriah
Pagelaran bertema 'The Kingdom of Blambangan' ini begitu meriah karena menambah wawasan tentang sejarah Banyuwangi di masa lampau.
Apresiasi Banyuwangi Ethno Carnival, Menteri Pariwisata: Keren!
"Tahun ini keren sekali. Saya bangga kepada warga Banyuwangi," kata Menteri Pariwisata, Arief Yahya membuka Banyuwangi Ethno Carnival di Taman Blambangan.