Kami tertarik mendukung Banyuwangi karena kabupaten ini concern untuk meningkatkan kapasitas kawasan pedesaan, kata Tan Chor Meng.
Politik dan Pemerintahan Banyuwangi
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Banyuwangi hari ini
Sambut IMF-World Bank Group, BMKG Banyuwangi Pasang Radar Maritim
Sebagai penunjang moda angkutan laut pihaknya akan memasang radar maritim yang dapat mengetahui perubahan cuaca.
Dinilai Progresif, Dubes Singapura Tertarik Investasi di Banyuwangi
Perkembangan Banyuwangi dinilai cukup pesat, mulai dari bidang pemerintahan, ekonomi, hingga pariwisata.
400 Hektar Lahan Pertanian di Banyuwangi Terancam Terbengkalai
Hal ini menyusul saluran irigasi yang mengalirkan air ke sawah para petani tersumbat sedimentasi yang parah.
Luhut Sebut Alas Purwo Destinasi Berkelas Dunia
"Itu kelas dunia nanti. Turis-turisnya pasti akan suka," ujar Luhut.
Apresiasi Banyuwangi Ethno Carnival, Menteri Luhut: Ini Luar Biasa!
Pasalnya acara yang mengangkat tema Puter Kayun itu diselenggarakan tanpa melibatkan Event organizer, sehingga menurutnya, dapat meminimalisir anggaran.
Bupati Anas Incar 2 Ribu Delegasi di Ajang Pertemuan IMF-World Bank
Bupati Anas Optimis bisa menggaet 2 ribu wisatawan, sehingga berbagai persiapan pun dilakukan, termasuk melaporkan kepada Menko Kemaritiman.
189 Desa di Banyuwangi Berebut Juara Video Kreatif, Siapa Pemenangnya?
Pemenang lomba video kreatif ini adalah Desa Ketapang yang mengangkat tema Desa Literasi.