Wabup Djoko menyampaikan, kedatangannya juga untuk bersilaturahmi di masa Lebaran karena merasa masih memiliki kesalahan sebagai pimpinan daerah.
Berita Jawa Timur Terkini
Berita dan informasi terkini seputar peristiwa, pendidikan, politik, pemerintahan, kesehatan, hukum, olahraga serta ekonomi dan wisata di Jawa Timur yang dikemas dengan apik tanpa mengabaikan nilai-nilai jurnalisme.

Polres Trenggalek Tetapkan 7 Tersangka Petasan Balon Udara di Rumah Dinas Dokter
Dari jumlah itu, terdapat 4 tersangka yang masih berusia di bawah umur.

Puncak Arus Balik Bandara Juanda di Sidoarjo Tembus 51 Ribu Penumpang
General Manager Bandara Internasional Juanda, Muhammad Tohir mengatakan angka tersebut bahkan melampaui puncak arus mudik yang terjadi pada 28 Maret kemarin.

Heboh Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Ponorogo, Ini Kata Polisi
Mendapati laporan warga, Satresnarkoba Polres Ponorogo mendatangi lokasi dan mengambil beberapa sampel tanaman.

BMKG Warning Potensi Cuaca Buruk di Jawa Timur hingga 12 April 2025
Berikut beberapa daerah yang perlu diwaspadai.

Wadahi Kreativitas, Pemdes Notorejo Tulungagung Gelar Mini Festival Balon Udara
Melalui mini festival ini, Bahri berharap para pemuda lebih kompak dengan menunjukkan kreativitas yang dimiliki.

61.779 Wisatawan Kunjungi Lamongan di Masa Libur Lebaran
Selain destinasi wisata, wisata kuliner juga cukup diminati dan menarik wisatawan.

Usai Libur Lebaran, Bupati Pacitan Ajak ASN Kembali Fokus Layani Masyarakat
Mas Aji juga berharap Idulfitri kali ini dapat menjadi titik awal untuk memperkuat semangat melayani dan meningkatkan kinerja di Kabupaten Pacitan.