Apel yang juga dilaksanakan secara serentak di seluruh Jawa Timur itu tak lain sebagai upaya pemerintah dalam mewaspadai penyebaran Covid-19 varian Omicron.
Berita Jawa Timur Terkini
Armuji Kemalingan, Gembok Pagar Dirusak 2 Motor Digondol
"Gemboknya dirusak mas dan pencurinya masuk ke dalam teras," tegasnya.
Minyak Goreng Langka di Mojokerto, Pembeli: Sudah Keliling Cari
Pantauan di lokasi, beberapa minyak goreng non subsidi terpajang di etalase ritel modern tersebut dengan harga Rp 34.300.
Warga Antar RT di Kota Probolinggo Islah, Tembok Penutup Jalan dibongkar
"Alhamdulillah permasalahan warga sudah diselesaikan dari musyawarah kedua belah pihak," ujar Wali Kota Probolinggo Habib Hadi Zainal Abidin.
Minyak Goreng di Ponorogo Langka, 1 Jam Ditata di Rak Langsung Ludes
"Ini tadi datang. Kami pasang di rak sekitar pukul 06.00 WIB. Tapi jam 07.00 WIB kurang sudah ludes terjual, " jelas kasir Indomaret, Ardi Rio.
Pegawai Pemkot Batu Meninggal Dunia saat Bermain Gokart di Malang
Beberapa saksi diperiksa terkait meninggalnya korban, di antaranya pengelola Ngantang Park, penjaga gokart, dan pihak keluarga.
Minyak Goreng di Pasuruan Langka karena Diserbu Emak-emak
"Kemarin datang satu karton minyak goreng, langsung diserbu emak-emak. Sekarang stok kosong," ujar Teresya Kumala.
Khofifah Ajak Satgas Pangan Jatim Pastikan Keseragaman Harga Minyak Goreng
"Satgas Pangan harus ikut memastikan rantai pasokan minyak goreng di Jatim aman," tegas Khofifah.