Laporan yang diterima Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perkebunan Ponorogo, sudah ada dua desa di dua kecamatan terdampak.
Berita Jawa Timur Terkini

Pura-pura Salat, Pria ini Curi Uang Kotak Amal Masjid di Pacitan
Sajuriansyah (40), asal Sumenep, Madura ditangkap jemaah setelah mencuri uang kotak amal Masjid Al Ikhlas, Desa Purwoasri, Pacitan.

Gara-gara Telepon Tak Diangkat, Suami Bacok Kepala Istri Siri
Setelah cek cok mulut, Narimo (49) membacok bagian belakang kepala Maria (46), istri sirinya.

Workshop Perubahan Iklim di Banyuwangi, Unesco Libatkan Generasi Muda
Kegiatan bertajuk 'Youth Leadership Camp for Climate Crisis 2020' (YLCCC) tersebut diikuti 50 generasi muda dari seluruh Indonesia.

Persiapan Pantai G-Land Banyuwangi Sambut Kejuaraan Selancar Dunia
"250 orang dari berbagai dunia yang akan datang ke Pantai G-land," kata Event Director WSL Australia, Asia & Oceania, Steve Gough.

Seminggu, 11 Pengedar Sabu dan Judi di Kota Blitar Ditangkap Polisi
Sebelas tersangka atas kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabu dan perjudian diamankan Polres Blitar Kota.

Tabrakan Dua Motor di Banyuwangi, Seorang Pengendara Kritis
"Pengendara motor Honda Blade (Sudarno) tak sadarkan diri dan diduga gegar otak berat," kata Kanit Laka Satlantas Polresta Banyuwangi, Iptu Ardhi Bita Kumala.

Kronologi Bus Restu Terguling di Tol Sidoarjo & Data 3 Orang yang Luka
Tergulingnya Bus Restu bernopol N 7270 UG di Jalan Tol Sidoarjo-Porong tepatnya di KM 762.800/A mengakibatkan 3 orang terluka.