Redaksi merangkum ketiga berita pilihan pembaca tersebut.
Berita Jawa Timur Terkini

Prakiraan Cuaca Surabaya Sabtu 15 Februari: Gerimis hingga Siang
Terpenting tetap sedia payung atau jas hujan saat beraktivitas di luar ruangan.

Terong Bakar Sambal Terasi, Favorit Warga Sidoarjo di Musim Hujan
Adi memilih untuk membakar terong dan menambahkannya dengan sambal terasi khas, yang ia pastikan bebas dari tambahan MSG.

DPRD Jember Warning Pedagang: Jangan Coba-coba Jual Pupuk di atas HET!
Ketua Komisi B DPRD Jember, Candra Ary Fianto menegaskan, larangan ini ada dalam Peraturan Menteri Tahun 2024 serta Undang-undang Nomor 20 Tahun 2021 terutama di Pasal 2.

Polresta Sidoarjo Bongkar Sindikat Pengoplos LPG, Beroperasi Sejak 2022
Pelaku bisa meraup keutungan dari setiap penjualan tabung 12 kilogram sekitar Rp85 ribu sampai Rp118 ribu.

KPU dan PFI Surabaya Resmikan Pameran Foto dan Karikatur Pilkada Serentak 2024
Perjalanan kerja sama antara KPU dengan para jurnalis, khususnya para pewarta foto, menjadi kaleidoskop tentang pelaksanaan demokrasi dan pendidikan politik.

Komisi B DPRD Jember Temukan Oknum PPL Nakal Mainkan Harga Pupuk
"Apapun dalilnya, HET kunci harga terakhir," kata Khurul Fatoni.

Siswa SMAK Untung Suropati Sidoarjo Bagikan 200 Nasbucin di Hari Valentine
Kepala Sekolah SMAK Untung Suropati Sidoarjo, Maria Listyawati, menjelaskan, Nasbucin melambangkan cinta universal.