Pencapaian ini didorong oleh kontribusi dari peti kemas internasional sebanyak 842.467 TEUs dan peti kemas domestik sebanyak 46.675 TEUs.
Ekonomi
Berkunjung di IKM Batik Maja Bharama Wastra Mojokerto, Ada 119 Motif Apik
“Sentra IKM Batik tidak hanya untuk wisata belanja, tetapi juga sebagai tempat belajar. Ada 30 pembatik yang akan mendampingi wisatawan yang ingin belajar, maupun sekedar ingin tahu proses membatik,” terang Moh. Ali Kuncoro.
Investor Pindah ke Kripto: Diversifikasi atau Pergeseran Pasar Saham?
OJK mengungkapkan bahwa jumlah investor kripto meningkat menjadi 20,24 juta hingga Juni 2024, melampaui jumlah investor pasar modal yang sebesar 13 juta.
XL Axiata Beri Pelatihan Digital Penyandang Disabilitas di Surabaya
Melalui program ini, XL Axiata ingin memberikan dukungan kesiapan kerja yang inklusif bagi para penyandang disabilitas.
SIG Raih 3 Penghargaan SPEx2 Award, Terapkan Keberlanjutan Berbagai Aspek
Aspek keberlanjutan ini menyelaraskan fokus kegiatan ekonomi, sosial, dan perlindungan lingkungan.
Petrokimia Gresik Dukung Pertanian Berkelanjutan Melalui Program Kartini Tani
Kartini Tani diinisiasi Pupuk Indonesia bersama Perkumpulan Istri Karyawan Pupuk Indonesia (PIKA-PI) untuk memperkuat peran perempuan dalam industri pertanian, sehingga mampu menjadi penggerak kesejahteraan serta ketahanan pangan.
Program Kampung Makmur, Dorong Produktivitas Petani Nanas di Kediri
Hasil panen nanas naik signifikan, petani kini mampu hasilkan produk turunan.
53 Tahun jadi Nasabah Panin Bank, Iswarini Raih Doorprize Mercedes Benz
"Panin Bank ini sudah seperti keluarga," kata Iswarini.