Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa pada hari Kamis (7/4/2022) meresmikan Jembatan Pelangi di Desa Srigonco, Kecamatan Gondanglegi, Kabupaten Malang.
Malang
Berita Informasi Malang hari ini
Tiga Hari Tak Keluar Rumah, Kakek di Kota Malang Ditemukan Meninggal
Kapolsek Sukun, Kompol Nyoto Gelar menyebut, meninggalnya korban diketahui setelah warga sekitar mencium bau menyengat dari rumah korban.
Gubenur Khofifah Panen Padi Varietas Unggul di Kabupaten Malang
"Kita tidak sekedar menghitung kebutuhan pangan masyarakat Jatim. Tapi kita juga menghitung ketercukupan di 16 provinsi lain di Indonesia timur," ujar Khofifah.
Mengenal Ponpes Raudlatul Ulum 1 Ganjaran, Berdiri 2 Kali Gegara Agresi Belanda
Pondok ini terkenal karena berhasil mencetak banyak lulusan sukses, salah satunya Bupati Malang saat ini, Muhammad Sanusi.
Dua Pegawai Pabrik Pupuk di Malang Tewas, Polisi Periksa 5 Saksi
"Lima yang kami periksa mulai dari pemilik usaha, pekerja yang ada di situ, keluarga korban," kata Kasatreskrim Polres Malang, AKP Donny Kristian.
Beri Sedekah Pengemis di Kota Malang Bakal Dikenai Sanksi
Saat ini Pemerintah Kota Malang tengah menggodok sanksi bagi pemberi sedekah di jalanan.
Tabrak Pikap Bermuatan Pisang, Remaja 19 Tahun di Malang Tewas
Nasib nahas dialami Hafidz warga Dusun Bokor, Desa Pagedangan, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang. Remaja 19 tahun itu kehilangan nyawa usai menabrak pikap
6 Rumah Warga Jalan Muharto Kota Malang Ambrol ke Sungai
Sejumlah rumah di Jalan Muharto Gang 5B RT 5 RW 6 Kelurahan Kotalama, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang ambrol masuk sungai sekitar pukul 10.00 WIB.