Korban ditemukan tewas bersimbah darah di dalam rumahnya yang terletak di Dusun Glogok, Lamongan dengan mengalami luka bacok.
Sahlul Fahmi
Hilang Kendali, Pemotor Tewas Terlindas Truk di Mojokerto
"Korban hilang kendali dan terjatuh lalu terlindas truk," kata Kanit Laka Satlantas Polres Mojokerto, Ipda Edy Widoyono.
Tempe Pasar Induk Osowilangun Surabaya Berkualitas dan Higienis
"Kemasannya menggunakan daun pisang menambah aroma tempe lebih sedap," kata Manajer Paskomnas, Suyitno.
Antisipasi Banjir Lagi, BPBD Gresik Siagakan Mobil Amfibi
Mobil amfibi milik BPBD Gresik dapat digunakan untuk mengevakuasi korban hingga 9 orang ini dilengkapi dengan berbagai sarana.
Tuna Wisma asal Lamongan Pengidap Kanker Leher itu Meninggal Dunia
Kasmadi (59) meninggal dunia setelah dirawat empat hari di Ruang Pasien Bedah Dahlia, RSU dr Soetomo, Surabaya.
Cabai yang Dijual Nur Ida di PIOS Jadi Langganan Rumah Makan Ternama
Bu Nur Ida, pedagang cabai di PIOS yang telah memiliki pelanggan baik dalam skala kecil maupun rumah makan ternama di Surabaya.
Gelar Istighosah Kubro Awal Tahun, Ini Harapan Bupati Sambari
Awali Tahun 2020, Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Gresik dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menggelar Istighosah Kubro.
Viral Video Penampakan Buaya di Driyorejo Gresik, Kades: Itu Bohong
"Itu berita bohong. Jadi saya berharap agar masyarakat khususnya warga Driyorejo tidak perlu resah," kata Kades Driyorejo, Khoirul Machmud.