Pelaku diamankan di rumah ibunya dan mengaku sepeda motor tersebut digadaikan Rp1,6 juta.
Yanuar D
Polres dan Pemkab Ponorogo Sidak SPBU, Pastikan Pertalite Aman Tanpa Campuran Air
Pengecekan dilakukan sebagai upaya antisipasi agar masyarakat tidak khawatir saat mengisi bahan bakar di SPBU.
Kecelakaan Maut di Tulungagung, 2 Pemotor Tewas Dihantam Bus Harapan Jaya
“Karena kecepatan tinggi, bus kemudian berubah arah dan berputar ke selatan hingga bagian belakang kendaraan menghantam dua sepeda motor tersebut,” terang AKP Karnoto.
Pelatih Persik Kediri Siapkan Beberapa Variasi Main Saat Lawan PSIM
Coach Ong menegaskan timnya sudah melakukan evaluasi usai pertandingan sebelumnya melawan PSM Makassar.
Upaya Pertamina “Menjahit” Batik Leles dari Gang Sempit ke Pasar Global
Bantuan Pertamina Lubricants kepada Batik Leles tidak hanya bersifat sarana dan prasarananya saja. Lebih dari itu, pihaknya juga membantu meningkatkan knowledge atau kemampuan sumber daya manusianya.
Temukan Pertalite di Surabaya Bercampur Bahan Lain, Berikut Saran Armuji
"Ganti pertamax sementara. Ganti pertamax dulu supaya motornya gak brebet," ucap Wakil Wali Kota Surabaya Armuji.
Sidang Gugatan Hilangnya Dana Nasabah OCBC NISP di Jakarta Hadirkan Ahli dari Unair
Perkara dengan nomor register 574/Pdt.G/2025/PN.Jkt.Sel tersebut bermula dari raibnya dana ratusan juta rupiah milik Tirtohardjo di rekening Bank OCBC NISP.