"Sejak 24 Agustus sampai 24 Oktober 2023, data BPBD Kabupaten Blitar telah distribusi air bersih pada 4 kecamatan dengan total 558.000 liter air bersih,” kata Ivong.
air bersih
Curhatan Emak-emak di Dusun Pologunting Sidoarjo: Air Sumur Hitam dan Berbau!
"Air buat masak beli, biasanya beli 6 tor Rp15 ribu untuk 10 hari, dihemat untuk masak dan konsumsi, karena sumur bau, warnanya juga hitam," tutur Hj. Aizzatin.
Warga Dayukidul Bojonegoro Lewati Jalan Terjal Ratusan Meter untuk Bisa Mandi di Cublik
Kekeringan tahun ini menjadi yang terparah dibanding tahun sebelumnya.
Kemarau Panjang, Polres Gresik Bagikan 25 Ribu Liter Air Bersih untuk Warga Tumapel
"Hari ini kita berangkatkan 25.000 liter air bersih, semoga bermanfaat bagi masyarakat," kata AKBP Adhitya Panji Anom.
Limbah Cair Terminal Teluk Lamong Diolah jadi Air Bersih Berkat Inovasi Pegawai
"Inovasi akan terus didorong oleh manajemen karena kami yakin hal tersebut akan berkontribusi bagi perusahaan, masyarakat, dan lingkungan," terang Kalbar Yanto.
Video: Polres Tulungagung Distribusikan Air Bersih Untuk 5 Desa Kekeringan
Pengiriman air bersih ini merupakan program dari lulusan Akpol Batalyon Patria Tama tahun 1995.
10 Desa di Bojonegoro Dilanda Kekeringan, BPBD Salurkan Air Bersih
"Per hari ini, kami telah men-dropping 103 tangki air bersih, masing-masing tangki berisi 4.000 liter air," ungkap Ardhian
Puluhan Desa di Bangkalan Langganan Darurat Air Bersih saat Kemarau
Mohni mengaku potensi kekeringan bisa terjadi di 72 desa di Bangkalan.