Pembangunan kawasan Amesta Living menjadi langkah lanjutan perseroan setelah sukses meluncurkan dan memasarkan produk hunian pada akhir tahun 2021.
bisnis properti
Mudahkan Pembelian Properti, Intiland Hadirkan Promo Spesial
PT Intiland Development Tbk (Intiland; DILD) kembali meluncurkan program promo spesial untuk memberikan kemudahan pembelian properti bagi masyarakat.
South Quarter Raih Penghargaan Perkantoran Terbaik Dunia
Penghargaan itu diraih PT Intiland pada kompetisi properti bergengsi dunia Federasi Real Estate Internasional (FIABCI) World Prix d'Excellence Awards 2022.
Intiland Bakal Bangun Klaster Baru Segmen Premium di Surabaya
"Sekarang saatnya mengembangkan klaster baru dengan segmen yang besar seharga Rp 2 miliar sampai Rp 5 miliar," kata Direktur Pemasaran Intiland, Harto Laksono.
Penjualan Unit Rumah Amesta Living Sukses Terserap Pasar
Kesuksesan penjualan ini memberikan signal positif mengenai tren pemulihan minat beli dan investasi properti masyarakat saat ini.
77 Ribu Unit Properti Syariah Bakal Disediakan ADPS di Tahun 2022
Asosiasi Developer Property Syariah (ADPS) berkomitmen menyediakan 77 ribu unit properti syariah pada Tahun 2022.
Crown Group Raih Penghargaan Bergengsi Industri Properti Australia
Penghargaan sebagai Best High Density Development di ajang UDIA NSW Awards for Excellence, diraih Waterfall by Crown Group jelang tutup Tahun 2021.
Pakuwon Group Property Exhibition Dibuka Besok, Intip Penawarannya!
Pakuwon Group menawarkan subsidi PPN yang diperpanjang oleh pemerintah di sektor properti.