Ada 6 tuntutan disuarakan massa aksi kepada DPRD Bojonegoro.
Bojonegoro
Pemuda Bojonegoro Dilatih Pengembangan Inovasi Olahan Telur
Para peserta dibekali materi tentang teknik pembuatan tepung telur, standar mutu produk, hingga pengolahan kudapan dari putih telur.
Kades di Sumberejo Bojonegoro jadi Tersangka Korupsi Mobil Siaga Desa
Tersangka diduga bermain dengan rekanan, yakni penyedia kendaraan dari PT United Motors Centre (UMC).
Pelaku Pelecehan Seksual di Masjid Boureno Bojonegoro Ditangkap
Pelaku diamankan di rumahnya pada saat sedang tidur.
Kasus Pelecehan di Masjid Boureno Bojonegoro, Polisi Buru Pelaku
Kapolsek Boureno Iptu Matsuiswanto mengungkapkan bahwa pihaknya masih melakukan penyelidikan serta mencari pelaku
PKS Resmi Usung Setyo Wahono - Nurul Azizah di Pilbup Bojonegoro
Ahmad Syaikhu menitipkan pesan dan amanah kepada para calon kepala daerah agar dapat menang dalam gelaran Pilkada November mendatang.
Viral, Pria di Bojonegoro Diduga Lecehkan Wanita saat Salat Zuhur Berjamaah
Perbuatan asusila itu dipergoki oleh jamaah wanita lain yang kemudian mengusir pelaku.
Kasus Dugaan Korupsi Mobil Siaga Desa di Bojonegoro, Tersangka Bertambah 2 Orang
Kasi Pidsus Kejaksaan Negeri Bojonegoro Aditya Sulaiman mengatakan bahwa keduanya berperan aktif dalam proses pengadaan, yaitu dengan melakukan pemasaran ke desa-desa.