Sandiaga Uno juga mengaku akan berupaya untuk mengembangkan perekonomian Pondok Pesantren melalui Koperasi Pondok Pesantren (Kopontren).
Cawapres
Resmikan Posko Relawan, Cawapres Sandiaga Targetkan Menang di Jatim
Dalam peresmian tersebut, mantan Wakil Gubernur DKI ini juga menyematkan pin pemenangan ke sejumlah relawan.
Kunjungi Bumi Sholawat, KH Ma'ruf Bicara Arus Baru Ekonomi Indonesia
Ma'ruf menerangkan, arus baru ekonomi itu tak lantas membenturkan yang lemah dan yang kuat, tapi membangun kolaborasi yang saling menguntungkan.
Di Kediri, Cawapres Sandiaga dan Haji Lulung Cicipi Jajanan Kekinian
Tak hanya Sandiaga, Ketua MPR sekaligus Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan dan Calon Legislatif (Caleg) PAN Abraham Lunggana juga turut mencicipi jajanan kekinian.
Kunjungi Pesantren, Ma'ruf Amin Disebut Titisan Sunan Gunung Jati
Ma'ruf Amin juga dinilai orang hebat, baik dalam bidang agama maupun dalam ilmu pengetahunnya.
Kunjungi Muhammadiyah Jatim, Sandiaga Uno Diberi Duit Rp 7,7 Juta
Uang itu berasal dari hasil infaq warga Muhammadiyah untuk pemenangan pasangan calon Presiden Prabowo – Sandiaga Uno.
Di Surabaya, Sandiaga Dorong Kaum Milenial Ciptakan Lapangan Pekerjaan
Isu utama yang diangkat pasangan Prabowo-Sandiaga adalah mengusung lapangan kerja dan harga sembako terajangkau.
Ratusan Santri Muda NU Deklarasi Jadi Relawan KH. Ma'ruf Amin
Mereka merasa terpanggil untuk terlibat membantu kiai menjadi Cawapres mendampingi Jokowi.