Plt Kadinkes Ponorogo, Agus Pramono mengatakan, 18 orang yang diswab antigen itu merupakan warga Desa Pondok, Kecamatan Babadan.
Corona di Ponorogo
Keterisian ICU dan Isolasi di Ponorogo Disebut Zona Hitam, Begini Kata Dinkes
Sebuah akun Facebook memosting foto berisi tentang keterisian rumah sakit atau bed occupancy rate (BOR) ICU dan isolasi Covid-19 di Ponorogo.
Terkonfirmasi Corona, Ibu ini Dipisahkan dari Bayinya Usai Melahirkan
"Ya mau tidak mau harus dipisahkan ibu dan bayi itu," kata Plt Bupati Ponorogo, Soedjarno.
Kasus Covid-19 Melonjak, Pagelaran Seni di Ponorogo Tak Diizinkan
Konfirmasi Covid-19 di Ponorogo tercatat 405 kasus. 13 diantaranya meninggal dunia, 87 masih menjalani isolasi dan 305 orang dinyatakan sembuh.
Kasus Covid-19 Bertambah, Pemkab Ponorogo Cari Tempat Isolasi
Sekda Ponorogo, Agus Pramono menjelaskan, sudah ada tiga tempat yang dicek. Tiga gedung itu dua milik pemkab dan satu milik swasta.
20 Orang di Ponorogo Terkonfirmasi Corona, 11 Pasien Sembuh
Alhamdulillah, 11 kasus dinyatakan sembuh, namun 20 kasus baru," ujar Bupati Ponorogo Ipong Muchlissoni.
Dalam 8 Hari, 17 Pasien Konfirm Covid-19 di Ponorogo Sembuh
Dalam 8 hari itu pula, terdapat tambahan 55 kasus konfirm Covid-19 dan dua pasien meninggal dunia di Ponorogo.
Satu Pasien Konfirm Covid-19, Puskesmas Jetis, Ponorogo Batasi Layanan
Kadinkes Ponorogo, drg Rahayu Kusdarini mengatakan, pembatasan layanan itu berupa pemberhentian sementara pelayanan rawat inap adan UGD.