Kepala DPMD Provinsi Jawa Timur, Mohammad Yasin menyebut bahwa seluruh pemerintah desa dipercaya mengalokasikan dana desa dalam penanganan Covid-19.
Covid 19

PPKM Darurat Diperpanjang, PN Surabaya Batasi Pelayanan
"Bila pelayanan dibuka secara penuh, maka dikhawatirkan terjadi kerumunan," kata Humas PN Surabaya, Martin Ginting.

33 Kabupaten dan Kota di Jawa Timur Berstatus Zona Merah Covid-19
Untuk 5 daerah yang terbebas dari status zona merah yaitu Kota Probolinggo, Kota Blitar, Kabupaten Sumenep, Pamekasan dan Sampang.

Bareskrim Polri Usut Dugaan Kartel Kremasi Jenazah
Kabareskrim Polri, Komjen Pol Agus Andrianto meminta masyarakat yang merasa menjadi korban kartel kremasi jenazah untuk melapor.

Ribuan PKL hingga Warung Kecil di Banyuwangi Mulai Terima Bantuan Uang Tunai
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani berkeliling ke sejumlah PKL dan pedagang kecil yang telah terdata di sejumlah kecamatan, Minggu (18/7/2021) malam.

Khofifah Minta Seluruh Satpol PP di Jatim Humanis dan Empati Pada Warga
"Lalukan pendekatan yang baik dan tetap tegas, namun jangan ada arogansi dan sikap berlebihan kepada masyarakat," tutur Gubernur Jatim, Khofifah.

Ketika Para Pelajar SMK dan Bonek Beri Bantuan ke Warga Isoman
Siswa baru SMK Dr. Soetomo Surabaya (Smekdors) bersama Bonek Sememi dan Tribun Kidul memberikan bantuan bagi warga yang sedang isolasi mandiri (isoman)

Sederet Fungsi Vitamin D Bagi Kesehatan Tubuh Manusia
Hal itu disampaikan Alumnus Spesialis Orthopaedi dan Traumatologi Fakultas Kedokteran Unair, dr Henry Suhendra.