"Pelayanan terhadap warga ada dengan sistem online. Yang tatap muka sementara tidak dulu," kata Kabag Humas Pemkot Surabaya, Febriadhitya Prajatara.
Dampak Virus Corona
Kantor Kecamatan dan Kelurahan Tandes Surabaya 'Lockdown', Ada Apa?
Di pagar pintu masuk tertulis 'MOHON MAAF PELAYANAN KANTOR KELURAHAN DAN KECAMATAN TANDES TUTUP SEMENTARA s/d 28-04-2020'.
Tiga Tenaga Medis di Kota Malang yang Positif Corona Dinyatakan Sembuh
Dengan sembuhnya tiga pasien itu, maka di Kota Malang masih tersisa satu pasien positif Covid-19 yang melakukan isolasi mandiri di rumahnya.
Alumni ITS Bagikan Sembako ke Warga Terdampak Virus Corona di Surabaya
Yayasan Manarul Ilmi (YMI) ITS bekerjasama dengan Lembaga Manajemen Infaq (LMI) akan membagikan paket sembako itu secara rutin satu minggu sekali.
Imbas Corona, Pilkada Serentak Diundur hingga Desember 2020
Komisi II DPR RI menyetujui usulan pemerintah terhadap penundaan pelaksanaan pemungutan suara Pilkada 2020 akibat pandemi virus Corona.
Lomba Foto Salon Indonesia ke-41 Juga Dibatalkan Imbas Corona
Pelaksanaan lomba Salon Foto Indonesia ke-41 2020 di Makassar, Sulawesi terpaksa ditunda akibat pandemi Virus Corona (Covid-19).
Pemuda Muhammadiyah Desak Pemprov Jatim Petakan Daerah Layak PSBB
"Pemprov bisa pro aktif mengusulkan ke pusat atau berkoordinasi dengan daerah untuk penerapan PSBB itu," kata Sekretaris Pemuda Muhammadiyah Jatim, Edi Utomo.
Kawasan Physical Distancing akan Digeser ke Jalan Pandegiling Surabaya
Polda Jatim berencana akan memindahkan physical distancing dari Jalan Raya Darmo bergeser ke Jalan Pandegiling, Surabaya guna mencegah penyebaran Virus Corona.