"Kita telah menorehkan berbagai prestasi, dan mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional dengan berbagai karya nan spektakuler," ungkap Djoko.
Djoko Susanto

Wabup Djoko Ajak Masyarakat Jember Kelola Sampah dengan Baik
"Saya bangga pada teman-teman pegiat pada hari ini, yang telah mendedikasikan dirinya untuk menangani masalah sampah," ungkap Djoko.

Gus Fawait - Djoko Dilantik, Presiden Prabowo Tanya Kabar Ulama Jember
"Sebagai kadernya, kami akan meneladani beliau dan memberikan perhatian khusus kepada para ulama," ungkap Gus Fawait.

Apel Siaga dengan 15 Parpol Pengusung, Gus Fawait: Ada Wasit Ikut Main Bola
Fawait mengajak 15 parpol pengusungnya ikut mengawasi, dan melaporkan potensi pelanggaran dari penyelenggara pemilu dan kecurangan lawan politiknya.

Ini Harapan Guru Ngaji PPAI Jember pada Paslon Fawait - Djos
"Kalau Gus Fawait ini 'kan santri, pasti paham, pasti mengayomi para guru ngaji, insya Allah seperti itu," kata Nur Suroso.

Cawabup Djoko Susanto Siapkan Konsep Strategis Ketahanan di Jember
Konsep lain yang Djoko soroti adalah pengembangan pertanian spasial. Apa itu?

Cawabup Jember Djoko Susanto Ikut Nguli Perbaiki Rumah Warga Miskin Pinggir Kota
"Ini menandakan bahwa Jember sedang berada di posisi tidak baik baik saja. Padahal jika dilihat lokasinya masih berada di pinggiran kota, namun akses bantuan belum terealisasi," kata Djoko.

Kenapa Memilih Gus Fawait di Pilbup Jember?
Untuk masa depan Jember 5 tahun kedepan, simak!