Untuk pertama kalinya Balai Diklat ASN Banyuwangi yang menjadi lokasi isolasi terpusat (isoter) pasien Covid-19 kosong alias tidak ada pasien yang dirawat.
Kasus Covid 19
Kasus Covid-19 di Mojokerto Masih Tinggi, Bupati Ingatkan Pentingnya Masker
"Masker ini luar biasa manfaatnya, ini pelindung utama," kata Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati.
Kasus Covid-19 di Bangkalan Diprediksi Tertangani dengan Baik Dua Pekan Lagi
"Saya estimasikan dua minggu ke depan dapat tertangani dengan baik," kata Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Jawa Timur, dr. Sutrisno.
Varian Corona Inggris Ditemukan dari Bangkalan, Begini Saran Pakar Epidemiologi
"Varian B117 atau varian Alpha yang awalnya ditemukan di Inggris," kata Ketua Institute of Tropical Disease (ITD) Unair, Prof Maria Lucia Inge Lusida.
Menkes Minta Warga Kooperatif: Tak Takut Dites Usap dan Taat Prokes
Hal itu disampaikan Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin saat memantau pemeriksaan di pos penyekatan Jembatan Suramadu.
Kasus Covid-19 Naik hingga IGD RSUD Bangkalan Lockdown, Ini Langkah Dinkes
Mengatasi melonjaknya kasus penyebaran Virus Covid-19, Dinas Kesehatan (Dinkes) Jatim dan Dinkes Kabupaten Bangkalan melakukan berbagai langkah.
RSUD Bangkalan Lockdown, Satgas Kerahkan Mobil PCR dan Siagakan RS Rujukan
Selain mengerahkan mobil PCR ke RSUD Syarifah Ambami Rato Ebu, di Kabupaten Bangkalan, Madura, Satgas Covid-19 Jatim juga mensiagakan RS rujukan di Surabaya.
Kasus Covid-19 Naik, IGD RSUD di Bangkalan Lockdown
Penutupan sementara pelayan IGD di RS Bangkalan itu untuk mensterilkan agar tidak ada kasus Covid-19 tambahan.