jatimnow.com - Berita pilihan pembaca pada Rabu (8/11/2023) kemarin seluruhnya tentang kebakaran 3 rumah di Sukodono Sidoarjo yang dipicu ledakan pom
kebakaran

20 Drum BBM dan 6 Rangka Motor Ditemukan di Lokasi Kebakaran Pom Mini Sidoarjo
"Drum itu buat nandon BBM, sudah lama sekitar 2 tahun," ucap Handi.

3 Rumah Terbakar di Sukodono Sidoarjo, Diduga Timbun BBM
"Hal itu yang menjadi kendala petugas Damkar. Ada ledakan tadi, jadi kita harus mundur. Setelah ledakan selesai kita lanjut maju lagi," imbuh Huda.

Pom Mini Meledak, 3 Rumah di Sidoarjo Ludes Terbakar
"Jadi ada orang isi bensin di pom mini yang ada di rumah itu. Pas motor jatuh, gak tahu tiba-tiba ada api, terus merembet sampai api besar," kata Soleh.

Warga Trenggalek Tewas Terjebak Kebakaran Hutan Pinus
"Keduanya lalu memadamkan kobaran api, setelah api padam mereka menemukan tubuh korban sudah kaku," ujar Susila.

Cegah Dehidrasi hingga 2 Rumah Terbakar
jatimnow.com - Tips untuk mencegah dehidrasi menjadi berita pilihan pembaca pada Sabtu (5/11/2023) kemarin. Selain itu, ada berita pihak kepolisian

Lupa Matikan Kompor, Dua Rumah di Kota Malang Terbakar
"Saat itu pemilik rumah yang sedang tertidur, ketika terbangun sudah melihat api di rumahnya hingga pemilik rumah tersebut bergegas meninggalkan rumahnya untuk menyelamatkan diri," kata Ipda Yudi.

Api Pembakaran Sampah Sambar Gudang Rongsokan di Kediri
Riko Setiawan mengatakan, api diduga berasal dari tumpukan sampah yang dibakar oleh pemilik lahan. Saat membesar, api menyambar tumpukan rosok yang akan didaur ulang.