"Satu orang kami tetapkan sebagai tersangka. Dari pihak manajemen," jelas Kasatreskrim Polres Pelabuhan Tanjung Perak, AKP Arief Rizky Wicaksana.
KenPark Surabaya
Kasus Ambrolnya Seluncuran KenPark Surabaya, Polisi Belum Tetapkan Tersangka
Penyelidikan kasus ambrolnya seluncuran kolam renang waterpark di Kenjeran Park (KenPark) Surabaya berlanjut di Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya.
Seluncuran KenPark Surabaya Ambrol, Polisi Periksa 5 Orang Saksi
Dia menyebut, lima orang yang diperiksa itu di antaranya dari petugas keamanan hingga pihak pengelola.
Tinjau KenPark, Khofifah Prioritaskan Medis dan Trauma Healing Para Korban
"Kejadian ini harus menjadi pelajaran bagi seluruh penyelenggaraan wahana wisata khususnya water park dan yang serupa," ujar Khofifah.
Insiden KenPark, Eri Cahyadi dan DPRD Surabaya Tuntut Pengelola Tanggung Jawab
Ia juga meminta kepada kepada pengelola untuk bertanggung jawab atas kecelakaan yang terjadi dilokasi wisata KenPark.
Video: Detik-detik Ambrolnya Seluncuran Kolam Renang KenPark Surabaya
Surabaya - Seluncuran di kolam renang Kenjeran Park (KenPark), Surabaya ambrol, sekitar pukul 13.45 WIB, Sabtu (7/5/2022). Korban ambrolnya
Seluncuran di KenPark Surabaya Ambrol, Pengelola Duga Ada Penumpukan Pengunjung
"Daya tampung perosotan itu maksimal 5-10 orang. Analisa saya lebih dari 10 orang dan bareng. Tadi ada penumpukan di atas," ujar Manajer HRD PT BCW, Bambang.
Identitas 16 Korban Ambrolnya Seluncuran Kolam Renang di KenPark Surabaya
"Sampai sore tidak ada laporan korban meninggal dunia. Semoga semuanya selamat," kata Kepala BPBD Kota Surabaya, Ridwan Mubarun.