Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengukuhkan Dewan Pembina dan Pengurus Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) masa bakti 2022-2027.
Khofifah Indar Parawansa

Hadiri Haul Agung Sunan Ampel, Gubernur Khofifah Ingatkan Ajaran Moh Limo
Khofifah menambahkan, terdapat lima ajaran dalam dakwah Sunan Ampel yang disampaikan kepada masyarakat, yang dikenal Moh Limo.

Malam Nisfu Syaban, Khofifah Salawatan di Ponpes Nurul Wafa Situbondo
Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa menghadiri peringatan Malam Nisfu Sya’ban dan Haul ke-3 Almarhum KH Achmad Sibawayhie Syadzili.

Hari Perawat Nasional, Khofifah: Mereka Garda Terdepan Selama Pandemi Covid-19
"Terimakasih atas cinta, dedikasi dan pengorbanan waktu, usaha, tenaga serta materi demi memberikan pelayanan terbaik," kata Gubernur Jatim, Khofifah.

Rider Asal Magetan Tampil di Mandalika, Khofifah: Mohon Support dan Doa Semuanya
Rider asal Magetan Mario Aji akan tampil di Sirkuit Mandalika. Ia satu-satunya pembalap Indonesia yang berlaga di kelas Moto3.

Gubernur Khofifah Terima Penghargaan Karya Bhakti Satpol PP dari Mendagri
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menyebut, Satpol PP merupakan ujung tombak dalam penegakkan peraturan daerah.

Lepas Jamaah Umrah, Khofifah: Ini Menjadi Kebangkitan Pertumbuhan Ekonomi
Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa membuka penerbangan dan melepas jamaah umrah. Acara berlangsung di Terminal 2 Bandara Internasional Juanda.

Gubernur Khofifah Satukan Tanah dan Air dari Bumi Majapahit di Kendi Nusantara
Prosesi penyatuan tanah dan air, secara khusus dimaknai Presiden Jokowi sebagai bentuk nyata dari kebhinekaan yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.