Siang ini polisi akan mengumumkan pelaku pembacokan anggota Satpol PP yang sudah ditangkap. Pelaku dikabarkan diciduk dari Bangkalan, Madura.
kriminal
Pembacok Satpol di Pasar Keputran Ditangkap
Pembacok Satpol PP di Pasar Keputran berhasil ditangkap. Kapolrestabes Kombes Pol Rudi Setiawan akan merilis di Mapolrestabes Surabaya.
Pembunuhan di Sungai Bokot Jombang, Pelaku Kesal Kerap Di-bully Korban
"Korban sering di-bully oleh pelaku secara kelewatan. Pelaku sudah merencanakan untuk menghabisi nyawa korban," kata Kasat Reskrim Polres Jombang, AKP Azi P.
Mayat Pria di Sungai Bokot Jombang Ternyata Korban Pembunuhan
Saat ditangkap, pelaku sempat melawan dan anggota Satreskrim Polres Jombang terpaksa menembak kakinya.
Polisi Sudah Tangkap Pembacok Satpol PP di Pasar Keputran?
Polisi juga sudah mengejar pelaku hingga ke tempat tinggalnya di Kecamatan Tegalsari.
Polisi Kantongi Ciri-ciri Pembacok Anggota Satpol PP di Pasar Keputran
"Sudah kami kantongi ciri-ciri pelakunya," kata Kanit Reskrim Polsek Tegalsari Surabaya, Iptu Zainul Abidin.
Ini Identitas Pria yang Ditemukan di Sungai Bokot Jombang
Polisi menduga jika korban diperkirakan telah meninggal dunia sudah tiga hari lalu dan ditemukan pada tubuhnya terdapat luka sayatan benda tajam.
Pembacok Satpol PP di Pasar Keputran Bawa Dua Pisau?
"Menurut analisa video yang saya terima, menggunakan dua pisau," kata Kanit Reskrim Polsek Tegalsari, Iptu Zainul Abidin.