"Memberikan arahan ke seluruh jajaran di seluruh Indonesia untuk melakukan operasi terhadap premanisme," kata Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Argo Yuwono.
Mabes Polri
Mabes Polri: Diduga Keras Terjadi Kebocoran Data Peserta BPJS Kesehatan
Karopenmas Mabes Polri Brigjen Rusdi Hartono mengatakan dugaan sementara terkait data BPJS Kesehatan yang dijual di situs Raid Forums karena kebocoran.
Bentuk Tim Selidiki Kebocoran 279 Juta Data WNI, Polisi Akan Periksa Dirut BPJS
Bareskrim Polri membentuk tim untuk menyelidiki kasus dugaan bocornya 279 juta data penduduk dan akan memanggil Dirut BPJS Kesehatan, Ali Ghufron Mukti.
Pertamina Belum Laporkan Terbakarnya Kilang Balongan, Polisi Periksa 52 Orang
Polisi memeriksa 52 orang terkait kebakaran di Kilang Balongan. Pertamina sampai saat ini belum juga membuat laporan terkait dengan kebakaran empat tangki.
Begini Sosok Perempuan Pelaku Penyerangan di Mabes Polri
ZA (25) diketahui sering mengganti nomor HP hingga sulit dihubungi keluarganya.
Pelaku Penyerangan di Mabes Polri itu Perempuan Simpatisan ISIS
Pelaku penyerangan di Mabes Polri itu merupakan wanita berusia 25 tahun, berinisial ZA, warga Ciracas, Jakarta Timur.
Terduga Teroris yang Serang Mabes Polri Dilumpuhkan
Berdasarkan laporan, sempat terdengar suara tembakan sebanyak 6 sampai 7 kali dari dalam Mabes Polri.
Mabes Polri Diserang, Pelaku Diduga Teroris
Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 15.00 Wib, Rabu (31/3/2021). Dikabarkan terduga teroris sudah dapat dilumpuhkan.