Mas Dhito memastikan proses pemindahan lokasi kerja PPPK dekat dengan tempat tinggal itu bebas dari pungutan.
Mas Dhito

Hadiri Undangan Presiden di IKN, Mas Dhito Bertemu Pekerja dari Kediri
“Awalnya saya kira itu teman-teman kepala daerah. Ternyata, ada salah satu pekerja yang bilang kalau asli dari Kediri," kata Mas Dhito

Tangkal Anemia, Mbak Cicha dan Mbak Dewi Beri Edukasi Gizi Remaja Putri Kediri
Data Dinas Kesehatan Kabupaten Kediri tahun 2023-2024 menyebut, dari 16.611 remaja putri yang discreening ada 3.343 atau sekitar 20,13 persen mengalami anemia.

Terima UHC Award 2024, Mas Dhito Tekankan Peningkatan Mutu Layanan Kesehatan
Capaian UHC Kabupaten Kediri hingga Agustus 2024 ini 96,84 persen dari total penduduk 1.684.454 jiwa.

Mas Dhito Terjunkan Tim Gabungan, Tangani Penderita Tumor Otak di Kediri
Dari hasil assesment tim gabungan, siang itu Vanessa langsung dibawa ke RSAL Dr. Ramelan Surabaya menggunakan mobil siaga desa untuk mendapatkan perawatan intensif.

Mas Dhito Targetkan Pemberian Insentif untuk Ribuan Guru Tapos di Kediri
Mas Dhito menyebut, guru-guru tapos ini mempunyai peran yang penting dalam memberikan pendidikan dasar bagi anak.

Tingkatkan Nilai Investasi, Mas Dhito Dorong Ekspansi Pabrik Roti Jordan di Kediri
Saat ini mereka telah menghasilkan beragam varian roti, di antaranya roti sisir, coklat maupun coklat pisang. Perusahaan ini juga menghasilkan merk-merk dagang lain yang menghiasi rak-rak ritel modern maupun pasar tradisional.

Persik Kediri Coba Stadion Gelora Daha Jayati, Mas Dhito Beber Progres Pembangunan
Pembangunan tahap dua Stadion Gelora Daha Jayati dilanjutkan oleh Kementerian PUPR.