Antrean warga yang membeli minyak goreng curah itu terjadi di salah satu toko grosir di Jalan Jenderal Sudirman, Banyuwangi.
minyak goreng langka
Masih Sulit Ditemukan, Harga Minyak Goreng Curah di Jombang Capai Rp18 Ribu
Sukarman (47) pedagang minyak di Pasar Pon Jombang mengakui adanya kelangkaan minyak goreng, baik kemasan maupun minyak goreng curah.
Minyak Goreng Masih Langka, Warga Lamongan: Balik Kanan Wae
Harga minyak goreng kembali melonjak. Di Kabupaten Lamongan, harganya mencapai Rp24 ribu per liter. Alhasil, banyak warga yang mengurungkan niatnya.
HET Naik, Minyak Goreng Masih Langka di Lamongan
Pemerintah telah menaikkan Harga Eceran Tertinggi (HET) minyak goreng. Kendati demikian, minyak goreng masih menjadi barang langka di Kabupaten Lamongan.
Harga Eceran Tertinggi Dicabut, Minyak Goreng di Jombang Masih Langka
Terkait penghapusan HET, untuk kemasan satu liter minyak goreng dijual dengan harga Rp24 ribu. Sedangkan untuk kemasan 2 liter bisa mencapai Rp38 ribu.
Keren, Polres Pacitan Produksi Minyak Goreng dari Kelapa untuk Dibagikan Gratis
Kapolres Pacitan, AKBP Wiwit Ari Wibowo menyebut, minyak goreng dari kelapa itu dibagikan gratis untuk para PKL.
Pemkot Surabaya Klaim Beri Sanksi Toko Modern yang Jual Minyak Goreng Bersyarat
"Kami sudah turun ke lapangan dan berikan sanksi berupa teguran. Ndak banyak yang ditemukan seperti itu," ucapnya, Selasa (15/3/2022).
Kasus Migor Palsu, Polres Lamongan Temukan Sosok Mencurigakan di Rekaman CCTV
Aparat Satreskrim Polres Lamongan telah menyelidiki kasus minyak goreng (migor) palsu yang beredar di Pasar Agrobis Babat.