BPOM resmi memberikan emergency use authorization (UEA) atau izin penggunaan darurat kepada sejumlah obat yang mendukung penanganan terapi Covid-19.
Obat Corona
KPPU Investigasi Pelaku Usaha atas Melonjaknya Harga Obat dan Oksigen
KPPU akan menginvestigasi berbagai pihak yang terkait, termasuk pelaku usaha yang dianggap terindikasi melakukan pelanggaran persaingan usaha.
BPOM Berikan Persetujuan Uji Klinik Ivermectin Sebagai Obat Terapi Covid-19
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) telah memberikan Persetujuan Pelaksanaan Uji Klinik (PPUK) obat cacing Ivermectin sebagai obat terapi untuk Covid-19.
Pemkab Ponorogo Bakal Beri Probiotik Gratis untuk 206 Pasien Covid-19
"Kalau di Ponorogo pernah dipakai oleh Ponpes Gontor. Alhamdulillah santrinya juga sembuh," kata Wakil Bupati Ponorogo, Lisdyarita.
Tim Peneliti Unair Siap Sempurnakan Uji Klinis Kombinasi Obat Covid-19
"Tim Peneliti Unair segera mengambil langkah cepat untuk segera menyempurnakan uji klinis sesuai masukan BPOM," kata Rektor Unair, Prof Nasih.
Obat Covid-19 Unair Diklaim Efektif 98 Persen Kini di Tahap Izin BPOM
"Efektivitasnya mencapai 98 persen, dan kami lakukan uji klinis dengan mengujinya secara acak di lapangan,” jelas Rektor Unair, Prof Nasih.
Obat Penawar Covid-19 dari Unair Selesai Uji Klinis Tahap 3
Unair Surabaya menyelesaikan uji klinis tahap ketiga obat penawar untuk penanganan pasien Covid-19. Penelitian obat Corona ini kerjasama TNI, BIN dan Polri.
Machfud Arifin Bangga Tim Peneliti Unair Temukan Obat Covid-19
"Kalau memang sudah diatur dan diakui akan diproduksi massal, bikin pabriknya besar-besaran," kata Machfud Arifin.