jatimnow.com - Partai Solidaritas Indonesia atau PSI mengunjungi Gedung DPRD Kota Malang dengan membawa amplop coklat, Senin (28/1/2019). Amplop
Parpol
PSI Gelar Aksi Sobek Amplop Cokelat di DPRD Kota Malang
Amplop tersebut disimbolkan sebagai suap untuk mengingatkan anggota dewan agar tak menerima kembali uang suap.
Dua Parpol di Tulungagung Tak Laporkan Dana Sumbangan Kampanye
Sesuai peraturan, batas akhir penyerahan laporan dana sumbangan kampanye ini tanggal 2 Januari 2019.
Jelang Pemilu 2019, Pemilih di Rumah Sakit Jiwa Surabaya Didata
Pihak Bawaslu Kota Surabaya melakukan pendataan hingga ke panti sosial dan rumah sakit jiwa untuk menghindari pemilih yang terlewat pada Pemilu 2019.
Erick Thohir Tegaskan Tidak akan Masuk Parpol, Kenapa?
"Insyaallah nggak masuk partai politik, saya tetap jadi pengusaha," kata Erick, usai menjadi pembicara dalam talkshow "Jokowi Millenials Festival", di Sutos.
Tertibkan Stiker Capres di Mikrolet, Bawaslu Libatkan Petugas Gabungan
Penempelan stiker di kaca belakang angkutan umum merupakan bentuk pelanggaran P-KPU no 23 tahun 2018 tentang Kampanye Pemilihan Umum 2019.
Gaduh di Kandang Banteng, Pengamat: Tidak Lazim
Perseteruan politik antar kader yang dipertontonkan di media dikhawatirkan akan memiliki dampak bagi masa depan PDI Perjuangan di Surabaya.
Sri Sajekti Sudjunadi Gantikan Bupati Rendra Pimpin NasDem Jatim
Politisi perempuan yang energik ini sehari-hari adalah Ketua DPP Partai NasDem Bidang Organisasi, Kaderisasi dan Keanggotaan (OKK) .