Memasuki hari ke-7 penyelenggaraan PSBB, di Surabaya Raya tahap dua, Pemprov Jatim telah menggelontorkan dana Rp 161.659.453.600 ke tiga wilayah.
PSBB di Surabaya Raya
Ratusan Pemuda Terjaring Razia Balap Liar di Sidoarjo saat PSBB
Sebanyak 500 pemuda terjaring razia balap liar di exit Tol Porong, Sidoarjo dalam pelaksanaan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) tahap dua.
PIOS Perketat Protokol Kesehatan di PSBB Tahap Dua
Pasar Induk Osowilangun Surabaya (PIOS) perketat protokol kesehatan terhadap pedagang dan pengunjung guna mencegah penyebaran Virus Corona selama PSBB tahap 2.
PSBB Tahap II Surabaya Raya, ini Langkah JCI East Java
Selama masa pandemi Covid-19 dan PSBB tahap II di Surabaya Raya, JCI East Java menyiapkan beberapa strategi untuk anggotanya agar usahanya bisa tetap bertahan.
Politisi PDIP Klaim PSBB Gagal: Pemprov Dituding Setengah Hati
Pemprov Jatim dinilai setengah hati melaksanakan protokol Covid-19 yang tertuang dalam peraturan gubernur (pergub) dalam PSBB yang dilakukan di Surabaya Raya.
MUI Jatim Minta Kepala Daerah Aktifkan Masjid dan Musala
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur meminta kepada seluruh kepala daerah di Jatim untuk membuka atau mengaktifkan kembali masjid dan musala.
Awas! Pelanggar di PSBB Tahap II Tidak Bisa Perpanjang SIM dan SKCK
Bagi yang melakukan pelanggaran tahap II PSBB di Surabaya Raya akan diberikan sanksi yaitu tidak bisa memperpanjang SIM dan pengurusan SKCK.
PSBB di Surabaya, Sidoarjo dan Gresik Diperpanjang, akan Diperketat
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Surabaya, Kabupaten Sidoarjo dan Kabupaten Gresik diperpanjang hingga 25 Mei 2020 dan akan diperketat.