"Iya saya baru pulang dari Jakarta jam 23.30 Wib dan gak bisa tidur takut kebablasan. Jadinya ya oleng begini," ujarnya.
Risma
Pemkot Surabaya Serahkan 46 Hewan Kurban ke Masjid dan Panti Asuhan
Hewan kurban tersebut merupakan hasil bantuan dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Surabaya, Developer dan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD).
Salat Id, Wali Kota Risma Nyaris Ambruk
Setelah melaksanakan rangkaian ibadah salat Id, Risma sempat terhuyung saat berusaha bangun dari tempat salatnya.
Wali Kota Surabaya Sumbang Sapi Kurban Berbobot 800 Kg
Untuk pendistribusian sapi berwarna cokelat milik Risma, masih belum dapat dipastikan akan disebarkan ke daerah mana saja.
UKM Dolly Diberi 15 Mesin Jahit, Risma juga Ingin Latih Buat Tas
“Saya ingin tasnya nanti yang tradisional ada campuran batiknya dari sini, dicampur sama kulit juga. Nanti tak traningkan kalian," kata Risma.
Luncurkan Bank Sampah, Risma: Menabung Bukan Hanya Uang, Sampah Juga!
Pengelolaan sampah di Surabaya sudah dilakukan berbagai cara, diantarnaya kegiatan Green and Clean, Merdeka dari Sampah, Rumah Kompos dan Bank Sampah.
Dialog dengan Pemuda Surabaya, Risma Bahas Pendidikan dan Ketertiban
Namun, untuk perihal pendidikan karakter Risma menganggap tidak semudah itu untuk mengubah karakter anak beserta orang tuanya.
Beri Penghargaan Supriadi, Risma: Saya Ingin Lahir Messi dari Surabaya
Pemain Timnas U-16, Supriadi, berencana diberangkatkan ke Livepool oleh Risma dan direncanakan akan mendapatkan beasiswa sepakbola jika memang membutuhkan.