"Kita tetap berjalan normal, masing-masing bidang sudah ada personelnya. Apalagi kita ini masuk dinas yang masuk sektor esensial ya, artinya harus tetap jalan."
Varian Omicron
Omicron di Jatim Fluktuatif, Gubernur Khofifah Imbau Percepat Vaksinasi
Pada 17 Februari 2022 lalu penambahan kasus harian Covid-19 varian Omicron di Jatim melampaui kasus harian tertinggi pada bulan Juli 2021.
Omicron Incar Anak-anak, DPRD Surabaya Dorong Integrasi UKS dengan Puskesmas
Dari hasil laporan ditemukan bahwa kasus Omicron yang menjangkit anak-anak usia 5-17 tahun cukup tinggi, lebih dari 17%.
Kasus Harian Covid-19 Naik, Khofifah Minta Warga Waspada dan Percepat Vaksinasi
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa menegaskan bahwa percepatan vaksinasi dan pengetatan prokes jadi kunci pengendalian kasus Covid-19 varian Omicron.
DPD PPNI Surabaya Siapkan 2 Ribu Nakes Cadangan untuk Percepatan Vaksinasi
DPD PPNI Surabaya menyiapkan 2 ribu tenaga kesehatan (Nakes) cadangan untuk mem-back up percepatan vaksinasi dan penanganan Covid-19 di Kota pahlawan ini.
Pasien Covid-19 di Surabaya Diizinkan Isolasi Mandiri di Hotel, Tapi...
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengizinkan pasien Covid-19 dengan gejala ringan untuk melakukan isolasi mandiri di hotel.
Covid-19 Meningkat, MUI Pastikan Salat Jumat Berlangsung Normal
Ketua MUI Bidang Fatwa Asrorun Niam Sholeh memastikan jika salat berjamaah dan ibadah Jumat di masjid bisa berlangsung secara normal.
Gubernur Khofifah: Pasien Bergejala Ringan dan Tanpa Gejala Dirawat di Isoter
Fasilitas isolasi terpusat (Isoter) hanya diperuntukkan bagi pasien Covid-19 yang bergejala ringan dan tanpa gejala.