DPC Partai Demokrat Kota Surabaya melakukan bakti sosial kepada warga Kota Pahlawan dalam menghadapi penyebaran Virus Corona (Covid-19).
virus corona
Terlibat Balap Liar di Tengah Corona Mewabah, 30 ABG Mojokerto Diciduk
Puluhan anak baru gede (ABG) itu terlibat dalam balap liar yang digelar di jalan areal persawahan Desa Kepuhanyar, Kecamatan Mojoanyar.
Netizen Bagikan Ratusan Masker dan Hand Sanitizer di Sidoarjo
Sejumlah netizen itu membagikan 150 hand sanitizer dan 230 masker kepada pengguna jalan di Simpang Empat Prambon, Sidoarjo.
Machfud Arifin Dukung Kegiatan Relawan Pencegahan Covid-19 di Surabaya
Dukungan itu diberikan Calon Wali Kota Surabaya Machfud Arifin kepada relawan pencegahan Covid-19 bernama Garda Mencegah Dan Mengobati (GMDM).
Rumah Dinas Gubernur Khofifah Disulap Jadi Command Center Covid-19
Pemprov Jatim mendirikan Posko Command Center Covid-19 dan menyediakan ambulans untuk pasien positif Virus Corona.
Peduli Lawan Covid-19, Kampus di Surabaya ini Sumbang RSU dr Soewandhi
Universitas Ciputra (UC) Surabaya mengumpulkan donasi melalui gerakan #10rbRameRame bagi para dokter dan tenaga medis di RSU dr Soewandhie.
Menteri Abdul Halim: Dana Desa Bisa Digunakan Cegah Penyebaran Corona
Pemerintah desa diminta menggunakan instrumen dana desa (DD) 2020 untuk fokus pada upaya pencegahan Virus Corona (Covid-19).
Positif Corona di Jatim Tetap 152 Pasien, PDP Jadi 780 Orang
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menyatakan tidak ada tambahan pasien positif Virus Corona (Covid-19) baru di wilayahnya atau tetap 152 orang.