Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa dan jajaran juga sudah melakukan sejumlah langkah antisipasi dampak penyebaran Virus Corona.
virus corona

Akun Facebook Penyebar Hoaks Wali Kota Pasuruan Sudah PDP Bungkam
"Kalau sifatnya memberikan keguncangan dari stabilitas kota, pastinya kita akan menempuh jalur hukum," kata Plt. Wali Kota Pasuruan, Raharto Teno Prasetyo.
_3.jpeg)
Gubernur Khofifah Minta ASN Pemprov Jatim Tunda Perjalanan Dinas
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa juga menginstruksikan kepada seluruh bupati dan walikota melakukan antisipasi di bidang perhubungan hingga ekonomi.

Seluruh Pelajar Banyuwangi Diminta Belajar di Rumah
"Jangan setelah kebijakan ini, malah anak-anak diajak liburan oleh keluarganya. Tetap tinggal dan belajar di rumah," kata Bupati Banyuwangi, Azwar Anas.

Disebut Sudah PDP, Plt Wali Kota Pasuruan: Alhamdulillah Saya Sehat
Plt Wali Kota Pasuruan Raharto Teno Prasetyo membantah sebuah postingan salah akun Facebook yang menyebutnya sudah PDP (pasien dalam pengawasan).

Semua Jenjang Pendidikan di Jatim Diliburkan, UN SMA/SMK Tetap Digelar
Poin itu tertera dalam surat Gubernur Jatim tentang 'Peningkatan Kewaspadaan terhadap Corona Virus Disease (Covid-19) di Jawa Timur'.

Wali Kota Pasuruan Disebut Sudah PDP, Kadinkes: Kabar Itu Salah!
"Jadi kabar itu salah, karena Pak Teno (Plt Wali Kota Pasuruan Raharto Teno Prasetyo) sehat-sehat," kata Plt Kadinkes Kota Pasuruan, dr Shierly Marlena.

Cegah Penyebaran Virus Corona, Pemkot Surabaya Produksi Hand Sanitizer
Kadinkes Kota Surabaya Febria Rachmanita mengatakan, 450 liter hand sanitizer yang diproduksi timnya disebar ke tempat-tempat pelayanan umum.